![]() |
|
![]() |
|
|
|
|
|
|
|
|
|
![]() |
||||||
|
NEW BIKE |
Hallo sobat MTB-mania, Apa kabar dan selamat
datang di website kami
MTB-mania. |
![]()
|
||||
| Di dalam website ini anda akan mendapatkan informasi informasi penting dan bermanfaat tentang sepeda MTB, dimulai dari jenis-jenis sepeda yang dijelaskan secara detail, penjelasan suku cadang dan asesoris terbaik buat sepeda anda, jika anda ingin mengutak atik sepeda anda di sini kami juga menyediakan informasi peralatan yang bisa jadi koleksi bengkel anda. Tip-tip yang bisa membantu anda dalam merawat sepeda agar lebih awet. Trik trik dari para profesional juga dapat membantu anda menyelesaikan petualangan anda dengan selamat serta menyenangkan. Galeri photo menyediakan photo photo indah tentang alam liar dan perjalanan bersepeda. Selanjutnya jika anda ingin berkomunikasi dengan kami klik Linardy_ocean@yahoo.co.id dan isikan pertanyaan atau pernyataan anda. | ||||||
Kali
ini Polygon pabrikan merk sepeda lokal bermarkas di Sidoarjo, Jawa Timur.
Mengeluarkan produk terbarunya MTB JAXX XTR. Menggunakan bahan berserat
karbon dan mengusung suku candang Shimano XTR yang merupakan teknologi
Shimano yang paling muthakir, serta dukungan geometri tiap sudut yang
presisi. Membuat Polygon JAXX XTR menjadi pilihan sepeda kompetisi tingkat
dunia. |
||||||
![]() |
||||||
|
Bedah Produk |
Tips aman di dunia liar |
Beli sepeda baru? |
||||
Kupas
tuntas Shimano XTR, produk tercanggih dari pabrikan Jepang. Shimano XTR
cikal bakal,.....
(Klik di sini) |
Ajak
teman anda jika anda hendak melakukan penjelajahan |
![]()
|
1. Galilah informasi tentang spek sepeda yang anda incar. 2.Survey harga dibeberapa toko. 3. Lihatlah samakan speknya dengan sepeda yang dipanjang dan ditawarkan pada anda |
|||
|
4. Tanyakan jaminan garansi servicenya jika terjadi kerusakan. Minta surat garansinya dengan stempel toko atau pabrik 5.Coba dulu test drive di halaman toko. 6. Tanyakan cara penggunaan sepeda. 7. Minta panduan manual pemilik |
||||||
|
Cool Stuff |
Info Sehat |
![]() |
||||
|
|
Penelitian
mengatakan bahwa olah raga bersepeda lebih banyak membutuhkan tenaga dan
lebih sehat dibanding beberapa olah raga lainnya. Karena olah raga sepeda
menggunakan lebih banyak otot. Mulai dari otot kaki, paha, dan lengan.
Selain itu olah raga ini juga memacu jantung lebih cepat dan membantu
peredaran darah lebih baik. Coba saja jika anda bersepeda kencang atau
menanjak dan menuruni bukit maka otot yang dibutuhkan lebih besar dan
ketegangan andrenalin juga terpacu |
|||||
|
Home Sepeda Suku Cadang Asesoris Peralatan Tips&Tricks Galeria Photo Tentang Kami |
|
Presented By Linardy |